Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

POBIA DARAH DAN LUKA, SEMBUH DENGAN HIPNOTERAPI, MASALAHPUN.

Kemarin setelah memberikan motivasi training kepada siswa siswi SMK EMPAT LIMA, ada seorang siswa yang curhat tentang keluhannya dan sekalian minta tolong untuk di Hipnoterapi. Keluhannya yaitu ia merasa gemetar, takut, was was, bahkan kadang sampai pingsan ketika melihat darah dan luka yang parah.

Padahal siswi ini adalah calon perawat, yang akan sering melihat darah dan luka luka pasiennya kelak. Kemudian kami lakukan Hipnoterapi, dalam sesi Hipnoterapi ini diketahui tidak ada unsur trauma jadi termasuk keluhan ringan. Setelah dihipnoterapi, dan langsung di ujicoba di lihatkan darah, ia pun sudah merasa biasa2 saja, dan semangatnya pun untuk menjadi seorang perawat semakin meningkat. 

Yang awalnya pesimis ingin menjadi perawat karena takut darah dan luka, menjadi lebih optimis setelah dihipnoterapi dan biasa2 saja melihat darah. Yang awalnya takut dengan darah dan luka menjadi suatu masalah, setelah dihipnoterapi masalahpun selesai dan termotivasi.
Selamat ya mbak Eka.

Terimakasih